Tips Memakai Cincin Pria Yang Bisa Kamu Jadikan Inspirasi Gaya di Tahun 2024 ini

08/09/2024

Tren fashion pria terus berkembang, termasuk dalam hal perhiasan. Tahun 2024 ini, cincin pria pun semakin populer. Supaya Anda tampil makin maksimal, ada sejumlah tips memakai cincin berlian pria untuk gaya yang sedang tren di tahun 2024. Berikut tips memakai cincin berlian pria terbaru yang tepat untuk sempurnakan style Anda.

Tips Memakai Cincin Pria sebagai Inspirasi Gaya Tahun Ini

1. Padu-Padan Jam tangan dan Bracelet

Mengenakan jam atau gelang di tangan terlihat bagus dan menambahkan cincin dapat benar-benar melengkapi keseluruhan penampilan. Jika Anda mengenakan jam tangan mewah, pilihlah cincin dengan nuansa gold atau white gold yang sederhana.

2. Matching dengan Skin Tone

Mengenakan cincin dengan warna logam yang sesuai dengan warna kulit Anda adalah tips dasar yang perlu Anda ketahui. Jika Anda memiliki kulit yang lebih pucat, cincin bernuansa gold akan terlihat bagus. Jika Anda memiliki warna kulit kecoklatan, cincin bernuansa white gold akan sangat cocok.

3. Kenakan di Jari yang Tepat

Budaya yang berbeda memakai cincin dengan cara yang berbeda pula. Namun di beberapa budaya ada makna dalam mengenakan cincin di jari tertentu. Misalnya, memakai cincin di jari kelingking merupakan statement mode . Sementara jari manis dikaitkan dengan norma pernikahan. Memakai cincin di jari tengah tidak biasa, tetapi memberikan kesan yang sangat bold . Sementara itu, memakai cincin di jari telunjuk dikaitkan dengan status single . Penggunaan cincin di ibu jari sering dikaitkan dengan wealth . Jadi, Anda dapat tampil memukau dengan cincin yang berani, besar, dan lebar yang dikenakan di ibu jari Anda.

Itu dia beberapa tips yang bisa Anda manfaatkan ketika memakai cincin pria sebagai inspirasi gaya Anda di tahun ini. Bicara soal cincin pria, MONDIAL memiliki koleksi cincin berlian pria terbaru yang bisa jadi pilihan tepat untuk melengkapi gaya Anda. Simak rekomendasi di bawah ini!

Rekomendasi Cincin Berlian Pria Terbaru dari MONDIAL

Sebagai brand diamond jewelry internasional, cincin berlian pria MONDIAL bukan sekadar perhiasan, melainkan statement piece yang tak lekang oleh waktu. Desainnya yang modern dan elegan membuatnya cocok untuk berbagai kesempatan, mulai dari acara formal hingga gaya sehari-hari.

Salah satu koleksi cincin batu berlian pria yang sering jadi incaran adalah cincin berikut ini. Pesonanya makin memikat dengan tatahan berlian dan paduan rose gold serta white gold yang tiada tandingnya.

Cincin Berlian untuk Para Pria yang Jadi Andalan MONDIAL

Desain perhiasan pria dari MONDIAL selalu melampaui batasan dengan pemilihan berlian dan bahan material yang tepat. Dengan memadukan desain maskulin yang berani dan sentuhan akhir bertekstur modern, cincin berlian pria MONDIAL ini menandakan lebih dari sekadar pernyataan gaya.

Lengkapi Gaya Anda dengan Cincin Berlian Pria MONDIAL

Model cincin berlian pria mewah lainnya dari MONDIAL hadir dengan detail tersembunyi dan memberi kesan timeless . Tatahan berlian pada cincin ini menambahkan sentuhan mewah di penampilan Anda!

Cincin Berlian Pria Terbaru MONDIAL yang Cocok untuk Semua Gaya

Pesona Nicholas Saputra dengan Men’s Jewelry MONDIAL yang Memikat

Membicarakan koleksi Men's Jewelry, MONDIAL hadirkan sosok Nicholas Saputra yang charismatic , dimana ia menjadi brand ambassador MONDIAL yang tampil sebagai ‘ The Waiter ’ di campaign terbaru. Dalam campaign #AllAroundDivision, MONDIAL menghadirkan sosok Nicholas yang memiliki akses ke seluruh lini MONDIAL. Dengan itu, ia memastikan bahwa tiap kualitas berlian sesuai dengan legacy brand dan mencerminkan citranya yang berkelas. Karena itu pula, ia turut menjadi Creative Director koleksi MONDIAL Precious, yang salah satu karyanya adalah men's ring yang menawan ini.

Karya Nicholas Saputra Pada Cincin MONDIAL Precious

Anniversary MONDIAL yang Istimewa dengan Acara "A Tale of The Blue House"

Cincin berlian dari Men's Jewelry koleksi For Him dan MONDIAL Precious akan hadir dalam event anniversary ke-45 MONDIAL "A Tale of The Blue House". Sebuah pameran perhiasan yang eksklusif yang menjadi momen persembahan MONDIAL dalam menampilkan legacy brand dalam berlian branded , extraordinary craftsmanship , desain inovatif, dan service yang luar biasa.

Dalam perayaan ulang tahun MONDIAL tahun ini juga semakin istimewa dengan tampilan koleksi andalan MONDIAL lainnya seperti Timeless , MONDIAL Fantasy , Gala Collection , hingga peluncuran MONDIAL Precious x Nicholas Saputra fase kedua yang menghadirkan rangkaian perhiasan terbaru seperti The Tassel Brooch .

The Tassel Brooch dari New MONDIAL Precious Collection

MONDIAL terus berinovasi menghadirkan perhiasan eksklusif dan berkualitas tinggi untuk semua pencinta perhiasan dengan berbagai preferensi. MONDIAL selalu menampilkan perhiasan terbaik sebagai konsistensinya sebagai House of Brands , diantaranya adalah Lights of MONDIAL, MONDIAL FireMark , Brilliant Rose , dan MEC Ultimate yang dapat menyempurnakan penampilan.

Tentunya bukan hanya perhiasan untuk pria dalam rangkaian cincin berlian pria mewah , MONDIAL juga menghadirkan beragam koleksi perhiasan berlian tentunya jadi pilihan untuk para wanita berkelas.

Perhiasan dengan Inspirasi Era Victoria yang Mewah di Koleksi MONDIAL Love Gala

Dalam koleksi terbarunya, MONDIAL Love Gala menghadirkan koleksi perhiasan mewah yang terinspirasi dari era Victoria yang terkenal akan keanggunan dan etika kelas sosial yang tinggi.

Bicara soal era Victoria, salah satu tren wanita bangsawan di masa itu adalah selalu membawa kipas elegan dan mewah ke setiap acara pergaulan sosial. Kipas ini melambangkan status dan kedudukan sosial. Karena itu, tiap perhiasan dalam koleksi ini menyerupai kipas era victoria. Tiap perhiasan dalam koleksi ini round diamond , precious stones , dan fancy shaped diamond sophisticated dan glamor.

Perhiasan Love Gala Collection yang Bergaya Eropa Klasik yang Mewah

MONDIAL Love Gala menawarkan perpaduan antara elemen desain klasik dan modern yang memberikan sentuhan timeless namun tetap relevan dengan tren terkini. Koleksi ini menampilkan ciri khas perhiasan bergaya Eropa yang elegan dan mewah, membuatnya sempurna untuk berbagai acara khusus. Setiap perhiasan dalam koleksi ini dirancang dengan sangat detail dan teliti, menonjolkan kemewahan dan keanggunan, menawarkan pilihan perhiasan yang ideal untuk dikenakan pada acara-acara khusus, menambah kesan elegan dan glamor bagi pemakainya.

Perhiasan MONDIAL sebagai Pelengkap Gaya Terbaik Anda di Tahun Ini!

Butik MONDIAL dengan atmosfer kemewahannya menghadirkan beragam perhiasan terbaik yang bisa jadi opsi untuk melengkapi gaya Anda yang trendy di tahun ini. MONDIAL sebagai international diamond jewelry brand terus berinovasi menghadirkan perhiasan eksklusif dan berkualitas tinggi untuk semua pencinta perhiasan dengan berbagai preferensi.

Dalam hal ini, MONDIAL selalu menampilkan perhiasan terbaik sebagai konsistensinya sebagai House of Brands . Koleksi perhiasan berlian branded andalan MONDIAL diantaranya adalah Lights of MONDIAL, MONDIAL FireMark, Brilliant Rose, dan MEC Ultimate yang dapat menyempurnakan penampilan.

Mengusung konsep desain #ImDifferent, MONDIAL menyediakan berbagai pilihan perhiasan dengan berlian fancy color , fancy shape , dan fancy construction yang menjadikannya unik dan berbeda. Kunjungi butik MONDIAL dan temukan koleksi perhiasan yang Anda cari  dan dan jangan ketinggalan info terbaru koleksi perhiasannya dengan mengunjungi official website MONDIAL dan follow Instagram @mondial ya!

#Mondial

#ImDifferent

#MONDIALGala

#MONDIALPrecious

#AllAroundDivision

Berita Lainnya

21/01/2025 Pesona Diamond Necklace MONDIAL yang Dipakai Para Selebriti di Tahun 2024
 
30/12/2024 Sambut Tahun Baru 2025 dengan Diamond Necklace yang Berkilau
 
29/12/2024 Makna Sentimental Memberikan Liontin Berlian sebagai Hadiah
 

BEYOND MONDIAL

icon wa
TALK TO US!